Jumat, 23 Februari 2018

Telur Asin Rasa Rendang

Bahan         :


1.      Telur ayam ras 1 Karpet
2.      Garam 500 gram
3.      Bumbu Rendang 900 gram
4.      Abu Gosok 1000 gram
5.      Air


   Alat    :


1.      Timbangan digital
2.      Baskom
3.      Ember
4.      Toples kedap udara
5.      Sikat


  Prosedur Pembuatan  :
1.    Semua alat dan bahan yang akan digunakan.
2.    Telur yang sudah disiapkan kemudian direndam dengan air didalam ember, jika ada telur yang ngambang berarti telur tidak digunakan karena tidak baik atau telur berkualitas rendah.
3.    Kemudian telur di gosok menggunakan sikat dengan tujuan membersihkan kulit/kerabang telur dan agar pori-pori kulit terbuka.
4.    Kemudian Mencampurkan bahan abu gosok, bumbu rendang, garam, dan air secukupnya.
5.    Setelah menjadi pasta atau tidak encer, selanjutnya telur dibalut oleh bahan abu yang sudah dicampur.
6.    Kemudian simpan telur dalam wadah seperti toples yang kedap udara dan diperam selama ± 12 hari.
7.    Setelah diperam, maka telur dapat dicuci dan direbus kemudian dinikmati.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar